Postingan populer dari blog ini
KAJIAN POLKASTRAT: KORUPSI BANSOS (MENSOS MENTALITAS LELE MENGAIL DI AIR KERUH)
MENSOS MENTALITAS LELE MENGAIL DI AIR KERUH (Memotong hak-hak masyarakat yang tidak mampu yang membutuhkan sokongan untuk bisa bertahan hidup di masa-masa krisis akibat pandemic covid-19) “ KORUPSI BANSOS” 1.1. Latar Belakang Di tengah upaya pemerintah menggelontorkan dana dan segala tenaganya guna mengatasi dampak berat hantaman pandemi Covid-19 , dengan tega ada segelintir orang yang justru memanfaatkan situasi dengan “Makan uang” rakyat alias korupsi . Korupsi adalah penyelewengan atau penyalahgunaan uang negara (perusahaan dan sebagainya) untuk keuntungan pribadi atau orang lain. Yang lebih ironi, dana yang di korupsi adalah dana bantuan sosial ( bansos ) Covid-19 yang notabene adalah hak rakyat kecil yang benar-benar susah dan 'tercekik' kondisi ekonomi akibat pandemi. Berawal dari penangkapan pejabat Kemensos...
KAJIAN POLKASTRAT : Prediksi Indonesia Menghadapi Resesi Ekonomi dikala Ekonomi Memburuk
LATAR BELAKANG RESESI GLOBAL 2023 Bank Dunia mencatat, resesi 2023 dipicu keadaan saat bank-bank sentral seluruh dunia secara bersamaan menaikkan suku bunga sebagai respons terhadap inflasi. Nah Inflasi sendiri adalah adalah proses meningkatnya harga secara umum dan terus-menerus. Ada beragam pemicu inflasi, contohnya seperti pandemi COVID-19 dan konflik Rusia-Ukraina yang menyulitkan rantai pasokan komoditas yang diperlukan berbagai negara Investor dunia mengharapkan bank sentral menaikkan suku bunga kebijakan moneter global hingga hampir 4 persen hingga 2023. Kenaikan ini mencapai lebih dari 2 poin persentase di atas rata-rata 2021. Studi Bank Dunia mendapati, kenaikan suku bunga tersebut dapat membuat tingkat inflasi inti global, tidak termasuk energi, mencapai sekitar 5 persen pada tahun 2023, kecuali gangguan pasokan dan tekanan pasar tenaga kerja bisa mereda. Angka ini hampir dua kali lipat rata-rata inflasi lima tahun sebelum pandemi. Jika penaikan suku bunga tersebut d...
Komentar
Posting Komentar